News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

HDMY Akan Perhatikan Daerah Perairan Banyuasin

HDMY Akan Perhatikan Daerah Perairan Banyuasin

Bangun Jembatan TeLang

BANYUASIN-,SRINE. Com ---Calon Wakil Gubernur nomor urut 1 H. Mawardi Yahya  (MY) berjanji akan me mperhatikan warga yang tinggal di kawasan perairan Kabupaten Banyuasin. Salah satu bentuk perhatian itu adalah mempercepat pembangunan jembatan penyeberangan dari  Desa Sri Menanti  Kecamatan Tanjung  Lago sampai ke Desa Karang Baru Kecamagan Sumber Marga Telang sepanjang sekitar 500 meter.
" Jembatan penyeberangan itu sudah ditunggu tunggu masyarakat. Insyaa Allah jika HDMY diberi amanah memimpi  Sumsel.maka salah satu prioritas yang akan dibangun adalah jembatan penyebrangan itu. Jika sdh ada jembatan maka akan membuka  keterisoliran Kecamatan Muara Telang selama ini..Ini akan akan sangat membantu masyarakat" tegas Mawardi Yahya dihadapan ratusan warga Telang saat menggelar kampanye Dialogis, Sabtu (17/3).

MY yang datang ditemani mantan Gubernur Sumsel H Syahrial.Oesman mengatakan, selama 10 tahun.memimpin Kabupaten Ogan Ilir dirinya berpengalaman.membuka kawasan terisolir dgn membangun akses jalan dan jembatan hingga ke pelosok desa. Sehingga.masyarakat dapat menikmati hasil pembangunan dan merasa terbantu karena mobilisasi berjalan lancar.
"Apa apa yang dirintis dan dibangun Pak Syahrial Oesman di kawasan perairan Banyuasin akan kami lanjutkan.Karena selama 10 tahun ini tampaknya diabaikan"tegas MY disambut tepuk tangan warga.

Secara terpisah ,ribuan masyarakat Kecamatan Air Saleh, Upang hingga Mariana Kabupaten Banyuasin mendoakan dan merestui paslon no 1 Calon Gubernur H Herman Der u dan Calon Wagub Sumsel H Mawardi Yahya untuk menjadi pemenang dalam pilgub 2018.

 Hal tersebut dikatakan tokoh masyarakat Dwi yang merupakan warga Desa Enggal Rejo Kecamatan Air Saleh, Jumat (16/3). Menurutnya masyarakat yang tinggal di daerah perairan bermimpi agar jalan desa di cor sehingga tidak rusak parah dan susah dilewati.  Dikatakannya jalan desa yang dibangun dengan dana desa tidaklah optimal dan lamban perkembangan transportasi di desa.
 “Kami mohon perbaikan jalan desa dan jalan menuju Palembang, harapan kami saat nanti terpilih perbaikan jalan segera dilaksanakan untuk meningkatkan perekonomian rakyat,” harapnya.


Warga Desa Srimulyo jalur 10 Banyuasin yang juga ibu rumah tangga Ulsun mengharapkan adanya perubahan dan perbaikan berbagai infrastruktur  seperti jalan dan jembatan besi penghubung antara Desa Srimulyo Jalur 10 dan Desa Saleh Agung Jalur 8. “Kami ingin perubahan dari berbagai sektor,  meskipun kami warga yang tinggal di wilayah perairan namun kami ingin maju seperti warga perkotaan. Untuk itu kami merestui dn mendoakan keduanya dan berjanji mencoblos paslon no 1 HDMY pada 27 Juni nanti, ” tegas Uslun yang sudah lebih dari 10 tahun di desa ini.

bebas bayar, pembayaran mudah dan cepat, transaksi online, pembayaran tagihan dan tiket, transfer dana online
Calon Wagub Sumsel H Mawardi Yahya mengaku bersyukur ribuan masyarakat dari Kecamatan Air Saleh hingga Mariana menyambut baik dan memberikan  dukungan serta doa restunya untuk mendukung HDMY sebagai gubernur dan wakil gubernur terpilih.

Tags

Minat Bergabung

Kirimkan CV anda ke redaksi Posmetro dibawah ini atau ke klikosmetro@gmail.com.

Posting Komentar